Kamis, 05 Maret 2009

BACKGROUND POSTING

Selamat pagi sahabat semua, pagi ini saya akan memberikan tip's ringan namun masih sering di pertanyakan oleh sahabat blogger semua, yaitu membuat "Background posting", atau lebih tepatnya membuat postingan yang lebih hidup dengan menambahkan latar belakang, seperti pengumuman yang baru saja saya buat pada postingan tepat sebelum ini (MOHON PERHATIAN !!)
Okay..adapun tujuan lain digunakannya tip's ini adalah untuk membuat beberapa tek's/kalimat yang dirasa penting bisa lebih terlihat seperti contoh berikut :


INI CONTOH SATU
DENGAN LATAR BELAKANG WARNA

Ini contoh lain :

INI CONTOH DENGAN LATAR BELAKANG GAMBAR
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,


Nah asik bukan ? apalagi kalau kalimat yang kita posting adalah "Rayuan gombal butut" buat yayang... waduhhh.. akan bertambah romantis tuch... ya ga ?
Nah... dibawah ini trik-nya perhatikan ya ? ga susah kq...

Untuk tulisan dengan latar belakang warna
kalian cukup menambahkan kode dibawah ini pada Edit HTML form posting/tempat biasa anda menulis posting.

<div style="background:#0000ff; border:1px solid #00ccd1; padding:5px;">
TULISAN ANDA DISINI
TULISAN ANDA DISINI
</div>

Keterangan :
Warna Merah : warna background. (silahkan diganti sesuka hati kalian)
Warna Kuning : Border/garis tepi (silahkan di ganti warna dan jenis : dotted, solid)

Nah Untuk Tulisan dengan background gambar ini kodenya :

<div style="background:url(http://i401.photobucket.com/albums/pp100/aroel1833/birucontoh.jpg); width:450px; height:30px; padding:5px;">

Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,
Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda, Kalimat anda,


</div>

Keterangan :
Warna Merah : Alamat URL gambar anda
Warna Kuning : Ukuran lebar & panjang (silahkan di ganti sesuai selera sampeyan)

Nah kalau sudah, silahkan kalian klik tombol Terbitkan entri o.k ?
Ilmu yang sederhana tapi bisa membuat postingan kita lebih ber-Taste kan ?
THX dan selamat mencoba !!


5 komentar:

  1. trims bro atas infonya...

    BalasHapus
  2. nice info sob.. thanks uda mau berbagi :D

    BalasHapus
  3. ASIK....BLOG INI EMANG PINTER.....!SANGAT BANYAK MEMBANTU SAYA.
    COBA DI BLOGKU AH...! :D :D :D

    BalasHapus
  4. gila blognya keren bgt..

    waduh kynya template hasil sndiri ini.

    minta ajarin omm..boleh g ne.

    BalasHapus

Silahkan tulis disini dengan santai dan tertawa2 !!